Inspirasi

Peroleh Kepercayaan Masyarakat, NU Care LazisNU Jatim : Harus Dipertahankan Selama-lamanya

Blitar – Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) NU Care-LazisNU PWNU Jawa Timur yang digelar di Kampung Coklat Kab. Blitar pada 25 Desember 2019, berhasil memperoleh kepercayaan masyarakat. Ketua PWNU Jatim, KH Muhammad Mahfud mengatakan NU memiliki kelebihan amalan dakwah yang kuat. “NU memang sedikit melemah di Jawa Barat tetapi amaliyah ubudiyah nya berhasil” ucapnya tegas. Dalam hidup bermasyarakat, kepercayaan adalah sesuatu hal yang sangat mahal nilainya dan untuk mendapatkannya pun perlu perjuangan apalagi mempertahankan yang namanya kepercayaan. Ketika seseorang dipercaya di lingkungan masyarakat,